Mari berpantun
Pantun merupakan salah satu jenis puisi lama yang masih terkenal sampai sekarang.
Berikut beberapa contoh pantun.
A.Pantun Anak-anak
1. Pantun bersuka cita
Di rumahku pelihara kura-kura
Kura-kura jalannya pelan
Hati ini sangat gembira
Minggu depan sudah liburan
Kura-kura jalannya pelan
Hati ini sangat gembira
Minggu depan sudah liburan
2. Pantun berduka cita
Cecek pulang dari jabar
Harus pulang bawakan makanan
Aku harus kuat dan sabar
Karena ku yakin ini cobaan.
Karena ku yakin ini cobaan.
3. Pantun teka-teki
Ada si tuan pakai celana,
Melihat bintang di malam hari,
Jikalau tuan memang bijaksana,
Binatang apa tanduk di kaki?
(Jawabannya: Ayam Jantan)
B. Pantun orang muda
1. Pantun berkenalan
Kayu manis di kedai rempah
Dibeli untuk bumbu masakan
Adik manis tidakkah marah
Kalau abang mau kenalan?
Melihat bintang di malam hari,
Jikalau tuan memang bijaksana,
Binatang apa tanduk di kaki?
(Jawabannya: Ayam Jantan)
B. Pantun orang muda
1. Pantun berkenalan
Kayu manis di kedai rempah
Dibeli untuk bumbu masakan
Adik manis tidakkah marah
Kalau abang mau kenalan?
2. Pantun berkasih-kasih
Pasir putih di pinggir kali
Pekan menyabung ayam berlaga
Kasih tak boleh dijual beli
Bukannya benda buat berniaga
Pekan menyabung ayam berlaga
Kasih tak boleh dijual beli
Bukannya benda buat berniaga
3. Pantun nasib
Cantik cantik anak pak kadir
Tak seindah putih permata
Mungkin ini sudah takdir
Menjalani hidup penuh airmata.
Demikianlah beberapa contoh pantun. Semoga bermanfaat.
Kunjungi artikel lain di blog ini untuk memperluas wawasanmu.
0 Komentar